Spotify Hadir di Indonesia

Netrilis
Spotify platform asal Swedia yang merupakan online music streaming dengan pengguna (music listeners) terbanyak di dunia. Spotify akan hadir di Indonesia pada 30 Maret 2016. Berita ini disampaikan melalui @SpotifyID (akun twitter spotify Indonesia) pada 20 Maret 2016 (10 hari sebelum peluncuran):

Kemudian pada Maret 2016 dilanjutkan dengan kabar melalui tweet [link] Finally #WaktunyaSpotify yang memfitur foto Monas [sumber].


Hingga saat ini (Maret 2016), Spotify diperkirakan telah memiliki 10 juta pengguna dari seluruh dunia dengan fasilitas yang memungkinkan para pengguna dapat mengakses lagu dengan cara gratis atau berbayar. Dengan fitur searching, pengguna dapat menemukan lagu, album, artist, maupun rilisan dari label rekaman. Biaya spotify premium US$5 (sekitar Rp60 ribu) hingga US$10 (sekitar Rp131 ribu) per bulannya, selain itu Spotify menyediakan fitur freemium, yaitu gratis beserta iklan.

Dengan diluncurkannya di Indonesia, artinya Spotify;

Kantor pusat Spotify Indonesia saat ini belum tersedia dan di kelola dari headquarter dengan teritorial terdekat, yaitu; Spotify Singapore PTE. Ltd., 21 Tanjong Pagar Road, Singapore (088444) [link].

Akses Spotify:

Dalam hal konten (musik dan lagu), Spotify bekerjasama dengan label major industry dan distributor dalam melengkapi katalog musiknya.

Informasi terkait